
Sudah Tau Aksinya Di Siarkan langsung Di Sosmed , Pass Di Ciduk Malah Mengaku
Pelangi Casino - Ada - ada saja yang di lakukan oleh pengendara mobil satu ini. Pria di Misisisipi , Amerika Serikat mengemudikan Ford Mustang Shelby GT350 dengan kecepatan 305 km per jam.
Padahal aturan batas maksimal kecepatan di salah satu kota negeri Paman, Sam ini hanya membolehkan mobil melaku sampai 289 Km per jam.
Tak hanya mengebut, si penggendara juga melakukan ulah lain yang membuat pengendara geram. Dia ngebut sembari mengabadikannya di live Feed di jejaring sosialnya
Di kutip dari Auto Evolution, Sabtu 6 april 2019 pria ini bernama Beau Alan Rogel. Pria itu mengabadikan aksi ugal - uagalan di jalan secara live streaming. Lucunya ketika di berhentikan oleh polisi, Rogel mengaku tidak memacu kendaraan nya dengan kencang
Ketika di tanya tentang linsensi mengemudi, pria ini tidak bisa menunjukan. Di katakan bahwa SIM- nya di simpan oleh perempuan dan tak pernah di kembalikan
Kala itu, pria ini di lepaskan oleh polisi.
Kembali Di Buru Polisi
Tapi, Rogel kembali di cari oleh Polisi. Hal ini di sebabkan oleh kepemilikan sejata dan bukti video dan telah mengebut.
Sherif Di Rankin, Amerika Serikat Mengeluarkan surat perintah untuk menggeledah rumah Rogel karene kepemilikian senjata dan ugal - ugalan di jalan.
" Berdasarkan foto - foto yang di postingan oleh Rogel tentang kepemilikan senjata dan video tentang dirinya yang mengoperasikan kendaraan dengan cara sembrono surat perintah penggeledahan di keluarkan untuk tempat tinggal dan kendaraan, " Kata sherif
Sayangnya ketika polisi datang, yang bersangkutan tidak ada di rumah. Beberapa hari seetlahnya, pria itu menyerahkan diri, Rogel pun di denda sebesar US$ 20 ribu ( Rp 282.7 juta )




0 Comments